Bupati Bantaeng Buka Turnamen Butta Toa Cup I
BANTAENG, Fajar Timur — Bupati Bantaeng, M. Fathul Fauzy Nurdin, menghadiri sekaligus membuka secara resmi kegiatan turnamen Butta Toa Cup 1 Tahun 2026, yang digelar di Lapangan Tenis Pelti Bantaeng, Minggu (11/01/2026). Turnamen ini akan berlangsung selama tiga hari, 11 – 13 Januari 2026. Bupati Bantaeng menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas terselenggaranya kegiatan ini. Meski sempat diguyur […]
Continue Reading